Menjelang Waktu Berbuka Puasa Ramadhan, Pusat Kesenjataan Infanteri (Pussenif) Membagikan Takjil Untuk Berbuka Puasa.
Takjil Tersebut, Dibagikan Kepada Pejalan Kaki, Pengendara Sepeda Motor, Para Sopir Angkot Dan Penumpang Angkutan Umum, Yang Melintas Di Depan Mako Pussenif Jalan W.R. Supratman No. 60 Bandung, Kamis (30/3/2023).
Read More